TEHERAN (IQNA) - Militer Israel mengatakan tidak ingin berperang dengan kelompok Hizbullah dari Lebanon. Namun militer Israel juga menyatakan bahwa pihaknya bersiap menghadapi sekitar 2.000 roket setiap harinya dari Hizbullah jika konflik pecah.
Berita ID: 3475884 Tanggal penerbitan : 2021/10/18